A. Pengertian
Routing digunakan untuk proses pengambilan sebuah paket dari sebuah alat dan mengirimkan melalui network ke alat lain disebuah network yang berbeda. Routing statis terjadi jika Admin secara manual menambahkan route-route di routing table dari setiap router.
B. Latar Belakang
Pada jaringan seperti sekolah, sering kita menggunakan banyak mikrotik sehingga kita admin harus dapat menghubungkan banyak mikrotik sehingga host yang berada dibawahnya dapat berkomunikasi,maka ini adalah salah satu solusinya.
C. Maksud Dan Tujuan
Maksud Dan Tujuan Saya membuat tutorial ini adalah untuk memberi cara agar sati mikrotik dan mikrotik yang lain dapat terhubung dan dapat saling berkomunikasi.
D. Alat Dan Bahan
- 2 Routerboard
- 4 Kabel UTP
- 3 Laptop
E. Jangka Pelaksanaan
jangka pelaksanaannya sekitar 10-20 menit
F. Tahap Pelaksanaan
Dari topologi Gambar di atas maka kita perlu tambahkan ip address pada setiap interface ethernet di masing-masing router seperti pada langkah berikut :
Untuk Router A
"Catatan !!!"
ip address add address=192.168.69.1/29 interface=ether3
ip address add address=20.20.20.1/30 interface=ether2
ip address add address=20.20.20.1/30 interface=ether2
Untuk Router B
"Catatan !!!"
ip address add address=192.168.10.1/28 interface=ether2
ip address add address=20.20.20.2/30 interface=ether1
ip address add address=20.20.20.2/30 interface=ether1
Agar PC di bawa Router A dan Router B bisa saling berkomunikasi perlu di tambahkan Routing Statik pada masing –masing Router.
"Catatan !!!"Co
ip route add dst-address=192.168.10.0/28 gateway=20.20.20.2
Untuk Router B
"Catatan !!!"
ip route add dst-address=192.168.69.0/29 gateway=20.20.20.1
Coba Ping dari Router A ke Router B dengan Terminal
Dengan menggunakan Routing, Maka kita dapat mudah menghubungkan Router satu dengan Router yang lainnya agar para client yang dibawahnya juga dapat saling terkoneksi satu sama lain.
H. Referensi
https://mikrotikindo.blogspot.co.id/2013/05/contoh-seting-routing-statik-pada.html
https://mikrotikindo.blogspot.co.id/2013/03/apa-itu-routing-pengertian-dan-jenis-routing.html
No comments
Emoticon